Nesco Hematology Analyzer 5160 adalah alat analisis hematologi otomatis yang dirancang untuk melakukan analisis darah lengkap dengan diferensiasi 5 bagian (5-part differential). Alat ini cocok digunakan di rumah sakit, klinik, dan laboratorium untuk memberikan hasil yang akurat dan cepat dalam anali..