Dalam berbagai aktivitas fisik dan olahraga, penggunan finger support atau dukungan jari ini dapat menjadi faktor yang krusial dalam memberikan dukungan ekstra pada jari sehingga dapat mencegah cedera, mendukung penyembuhan, dan meningkatkan kinerja dalam melakukan aktivitas fisik atau olahraga yang membutuhkan penggunaan tangan secara intensif.

Penyangga jari atau finger support ini tersedia dalam berbagai bentuk, ukuran, dan bahan . Penyangga jari ini dapat menstabilkan jari dalam posisi yang diinginkan, sehingga cocok untuk melindungi dan mendukung jari setelah cedera. Biasanya berapa lama pemakaian alat ini berdasarkan dengan kondisi keparahan cedera. Biasanya penyedia layanan kesehatan akan memberitahu seberapa lama harus menggunakan alat tersebut.

Rekomendasi Finger Support dan Manfaat Menggunakannya

Cara Kerja Finger Support

Penyangga jari ini bekerja dengan cara menahan jari yang cedera dalam satu posisi, sehingga jari tidak dapat bergerak. Biasanya terbuat dari bahan kaku seperti logam atau plastik. Dilengkapi juga dengan bantalan busa atau kain sehingga dapat mencegah luka pada jari saat menggunakannya.

Finger support ini dapat digunakan baik saat mengalami patah tulang, kerusakan ligamen atau tendon, ataupun pada saat kondisi jari dalam penyembuhan sebelum dapat berfungsi dengan normal. Penyangga jari ini dapat memastikan tidak akan memberikan tekanan pada jari saat sedang dalam proses penyembuhan.

Penyangga jari ini akan mengimobilisasi sebagian atau seluruh jari tergantung pada jenis cedera yang dialami. Saat jari menggunakan finger support, maka jari tidak dapat melentikan ataupun menggerakan jari. Hal tersebut dapat membantu proses penyembuhan, serta mengurangi rasa sakit dan peradangan.

Manfaat Menggunakan Finger Support

Penggunaan finger support ini tentunya memiliki cukup banyak manfaat dan keunggulan lainnya. Penyangga jari ini mudah dilepas pasang dibandingkan dengan bentuk alat lainnya. Ukurannya pun biasanya lebih kecil dibanding dengan gips sehingga memerlukan sedikit ruang pada jari.

Karena ukurannya yang lebih kecil, sehingga tidak mengganggu saat sedang melakukan aktivitas sehari-hari. Ketika sedang mandi, penggunaan alat ini harus digunakan atau dipasang tergantung dengan kondisi jari. Biasanya penyedia layanan kesehatan akan merekomendasikannya yang sesuai.

Rekomendasi Finger Support dan Manfaat Menggunakannya

Rekomendasi Finger Support

Penyangga jari ini dapat terdapat banyak jenis dan fitur yang berbagai macam. Jenis finger support ini berbeda sesuai dengan kondisi kesehatan tertentu. Sehingga, perlu diperhatikan sebelum memilih penyangga jari agar lebih sesuai dan memberikan kenyamanan dan kegunaan yang maksimal. Berikut merupakan beberapa rekomendasi Finger support:

Variteks 331 Finger Splint

Variteks 331 Finger Splint

Variteks digunakan untuk jari yang mengalami cedera atau masalah otot sehingga dapat menopang jari dan menjaga posisi jari. Memiliki ukuran yang kecil sehingga membantu pasien dalam beraktivitas dengan mudah hingga jarinya sehat kembali. Finger support ini terbuat dari bahan berkualitas yang nyaman dan tersedia dari ukuran S, M, dan L.

Fitur Produk

  • Topangan untuk menjaga posisi jari.
  • Digunakan saat mengharuskan fiksasi demi proses pemulihan cedera.
  • Merehabilitas jari tangan yang cidera agar tidak menimbulkan cedera semakin parah.
  • Diukur melalui panjang jari

Info pemesanan silakan KLIK DISINI

Variteks 333 Finger Protector

Variteks 333 Finger Protector

Variteks 333 merupakan salah satu jenis finger support yang dapat digunakan untuk melindungi jari dari cedera atau trauma ringan. Didesain dengan bahan yang fleksibel namun kokoh sehingga dapat membantu menopang jari dalam posisi yang aman dan nyaman selama masa proses penyembuhan. Finger protector ini tersedia dari ukuran S, M, dan L.

Fitur Produk

  • Melindungi jari dari benda yang akan menimbulkan resiko pada jari
  • Melindungi jari dalam pekerjaan yang membutuhkan tenaga tangan/jari
  • Melindungi jari yang terluka
  • Cocok digunakan untuk jari yang mengalami cedera, kelayuan, atau masalah otot lainnya
  • Terbuat dari bahan yang fleksibel namun kokoh sehingga nyaman digunakan dalam beraktivitas sehari-hari
  • Diukur melalui panjang jari

Info pemesanan silakan KLIK DISINI

Variteks 334 Finger Cot

Variteks 334 Finger Cot

Penyangga jari variteks 334 finger cot merupakan produk yang dirancang khusus untuk memberikan perlindungan dan dukungan yang optimal bagi jari-jari yang mengalami cedera ataupun perawatan khusus. Terbuat dari bahan yang fleksibel dan kokoh sehingga nyaman digunakan dan dapat menyesuaikan dengan ukuran serta bentuk jari. Tersedia dari ukuran S, M, dan L yang dapat diukur melalui panjang jari.

Fitur Produk

  • Digunakan saat mengharuskan fiksasi jari untuk pemulihan cedera
  • Merehabilitasi jari yang cedera agar tidak menimbulkan kondisi semakin parah
  • Cocok digunakan untuk jari yang mengalami cedera, kelayuan, atau masalah otot lainnya
  • Terbuat dari bahan yang nyaman digunakan dalam beraktivitas sehari-hari

Info pemesanan silakan KLIK DISINI

Variteks 335 Frog Splint

Variteks 335 Frog Splint

Finger support variteks 335 ini terbuat dari bahan yang fleksibel dan kokoh sehingga dapat dengan mudah menyesuaikan bentuk jari dan memberikan perlindungan yang optimal. Cocok digunakan pada jari yang mengalami cedera atau masalah otot lainnya.

Fitur Produk

  • Dapat menopang dan menjaga posisi jari
  • Melindungi kelumpuhan pada sendi interphalangeal jari
  • Cocok digunakan untuk jari yang mengalami cedera, kelayuan, atau masalah otot lainnya
  • Merehabilitasi jari tangan yang cedera agar tidak menimbulkan cedera semakin parah
  • Terbuat dari bahan yang fleksibel dan kokoh sehingga nyaman digunakan dalam beraktivitas sehari-hari
  • Tersedia mulai dari ukuran S, M, dan L yang diukur melalui panjang jari.

Info pemesanan silakan KLIK DISINI

Variteks 336-S Ring Splint

Variteks 336-S Ring Splint

Penyangga haru variteks 336-S ini merupakan salah satu jenis finger support yang dirancang khusus untuk menjaga jari pada posisi yang seharusnya ketika setelah patah atau terkilir. Terbuat dari besi yang dilapisi dengan busa empuk sehingga nyaman digunakan dan mencegah nyeri. Tersedia mulai dari ukuran S, M, L, dan XL yang dapat disesuaikan dengan panjang jari.

Fitur Produk

  • Digunakan untuk menopang jari pada posisi yang dibutuhkan setelah terkilir atau patah
  • Terbuat dari bahan khusus dan desain yang dapat mengikuti anatomi jari
  • Mudah dan nyaman digunakan
  • Alat terbuat dari besi yang dilapisi busa yang empuk untuk mencegah nyeri
  • Mempercepat penyembuhan

Info pemesanan silakan KLIK DISINI

Penggunaan penyangga jari ini memiliki banyak manfaat yang beragam. Namun, penggunaannya juga terdapat sedikit resiko akibat pemakaiannya seperti luka pada kulit, lecet karena tekanan, penjepitan saraf, dan infeksi. Namun, tidak usah khawatir akan resiko tersebut jika menggunakan atau memilih penyangga jari yang nyaman dan terbuat dari bahan yang berkualitas.

Pilihlah finger support yang sesuai dengan kondisi dialami sehingga dapat mendukung dengan maksimal. Finger support ini dapat dibeli secara langsung maupun online di toko Galeri Medika. Selain finger support, Galeri Medika juga menyediakan berbagai alat kesehatan yang dijamin 100% original dan dapat dikirim ke seluruh Nusantara menggunakan jasa ekspedisi terpercaya.

Klik Untuk Lihat Sumber>

https://my.clevelandclinic.org/health/treatments/25062-finger-splint